Camat Mariso Melayat ki ke Rumah Plt Lurah Mariso Ibundanya Yang Meninggal
BugisPos – Mengetahui salah Ibunda Plt Lurah Mariso Almarhumah Hj.St.Norma meninggal dunia, Camat Mariso, Juliaman,S.Sos langsung melayat ke rumah duka, Rabu (22/12/2021).
Dalam suasana penuh duka, Juliaman ikut mendoakan Almarhumah Hj.St.Norma dan berharap pihak keluarga dapat diberikan kesabaran dalam menerima musibah ini.
“Beliau orang yang sangat baik, pribadi yang hangat, mari kita doakan semoga Almarhumah dari Kelurahan Kami mendapat tempat terbaik disisinya, keluarga lebih ikhlas menerima kenyataan ini,” ungkap Juliaman.